Tujuan Pembelajaran
1. Peserta
didik dapat menjelaskan Pendahuluan Hereditas (Istilah penting dalam Hereditas)
2.
Peserta didik dapat menghitung gamet
Sumber Pembelajaran
Eksperimen
Mendel
Langkah Pembelajaran
Kegiatan Awal
Guru memberikan salam dan berdoa bersama
Guru mengecek kehadiran peserta didik, mengkondisikan kelas dan pembiasaan
Apersepsi
Guru menanyakan kepada peserta didik tentang materi yang sudah dipelajari yang dikaitkan dengan Penjelasan Eksperimen Mendel
Pemberian Acuan
Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
Peserta didik dapat memahami Eksperimen Mendel
Kegiatan
Inti
·
Peserta didik menyimak video pembelajaran yang diberikan oleh Guru
Eksperimen
Mendel
·
Perwakilan peserta didik menyampaikan apa yang mereka rekam dari video tersebut
·
Peserta didik menyimak penjelasan guru tentang Eksperimen Mendel
·
Setiap murid wajib membuat rangkuman dalam bentuk video vlog berdurasi
minimal 1 menit yang berisi apa saja yang mereka ingat pada pembelajaran
tentang Eksperimen Mendel. Video tersebut wajib di upload di media sosial akun
pribadi murid, dan link di tulis di grup WA.
·
Video sebagai tagihan asesmen formatif
Kegiatan
Akhir
·
Resume: Guru membimbing peserta didik membuat
kesimpulan tentang Pendahuluan Hereditas
·
Refleksi: Memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk mengrefleksi pembelajaran pada hari
ini,supaya terjadi evaluasi dan untuk meningkatkan kualitas pembelajaran di
pertemuan selanjutnya.
·
Guru memberikan contoh pembiasaan positif kesadaran terhadap
pentingnya mengerti tentang Pendahuluan Hereditas
·
Guru memberikan evaluasi kepada peserta didik (tes formatif
terlapir di LKPD)
·
Guru menyampaikan rencana pembelajaran
selanjutnya
Asesmen Formatif berupa Video Vlog Peserta didik tentang
Eksperimen Mendel.
Kriteria Ketuntasan Tujuan Pembelajaran dengan Metode
Deskripsi
Video Vlog tentang Eksperimen Mendel
Nama :
Kriteria |
Tidak
Memadai |
Memadai |
Video Vlog
berisi tentang materi eksperimen Mendel |
|
|
Isi Video sudah
sesuai dengan materi Eksperimen Mendel |
|
|
Penjelasan mudah
dimengerti |
|
|
Materi jelas,
benar dan waktu singkat. |
|
|
Audiens mengerti
tentang isi video tersebut |
|
|
Kesimpulan
|
Peserta didik
dianggap mencapai KKTP jika minimal 4 kriteris memadai, tapi jika kurang dari
4 kriteria yang memadai maka perlu diadakan remidi dalam pemahaman materi
ini. |
No comments:
Post a Comment
Silahkan berkomemtar sesuai dengan topik artikel yang di bahas. Tidak boleh memasang link.